CBR k45 Repsol

Kobayogas.com – Dear lads, adalah sah bagi para produsen dalam berpromosi agar produk yang dijualnya lebih menarik pembeli. Seperti yang dilakukan Honda dengan produk terbarunya, Honda CBR K45 150 R ….

Mendapat tag dari mas Noenoe Kediri di FB yang menginformasikan bahwa Honda memberikan promo menarik bagi mereka yang membeli Honda CBR lokal K45. Yang pertama adalah direct gift atau hadiah langsung tanpa diundi berupa jaket Honda CBR150R 93 Marc Marquez.

Hadiah langsung tersebut akan diberikan kepada 1500 Champion Rider (pembeli) pada periode 5 September – 30 November 2014 dimana Champion Rider yang inden dan masuk dalam kuota urutan 1500 peserta (berlaku nasional) berhak atas hadiah Jaket Eklusif Marc Marquez tersebut.

wpid-cymera_20140903_172028.jpg

Yang kedua, AHM akan memilih 150 Champion Rider dari masing masing Main Dealer dan jika beruntung terpilih akan ikut hadir untuk melakukan Meet & Greet bersama Marc Marquez dan Dani Pedrosa!! Acara tersebut akan diselenggarakan pada tanggal 20-21 Oktober 2014 nanti dan bertempat di sirkuit Sentul Internasional Bogor…

Apakah lads yang beruntung?
wpid-cymera_20140903_172004.jpg

Mangga digeber … Thanks for reading and sharing lads..

KobaYogas from WordPress for Android

30 KOMENTAR

  1. tolong sampaikan ke ahm ya kang
    besok tgl 7:
    sebagai seorang fbh, saia sangat
    kecewa dengan desain motor sportnya
    yang sangat elegan, yang mana desain
    seperti itu sangat tidak sesuai dengan
    selera konsumen di indonesia.terbukti
    desain motor sport dari yamaha dan
    kawasaki lebih bisa diterima konsumen
    karena bentuknya yang sangat sporti…
    kalo honda gak segera memperbaiki
    desain motor sportnya yg sesuai
    dengan selera konsumen, maka
    selamanya tidak akan sanggup merebut
    pimpinan pasar di kelas motor sport
    dari tangan yamaha.

  2. klo msalah tampilan itu relatif,!! bosss!
    sharunya yamaha,sharusnya yamaha yg hrus d perbaiki dri segi mesin, yamaha msih menggunakan mesin usang yaitu (sohc),!

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini