banner

Kobayogas.com – Hola lads, salam geber… Honda Beat eSP merupakan skutik paling laku, paling laris di Indonesia, bahkan dunia. Skutik mungil, lincah dan akomodatif ini sudah terjual lebih dari 10juta unit sejak kehadirannya di tahun 2008 lalu. Satu penampakan All New Honda Beat Repsol Edition terlihat di salah satu ruangan, misterius sekali apakah Beat Repsol ini merupakan warna terbaru dari skutik entry level ini?

Honda Beat eSP sudah menjelma tak hanya sebagai sepeda motor komuter alat pengantar dari titik A ke B saja melainkan juga sebagai gaya hidup. Ya sudah banyak lah ya modifikasi Honda Beat kita lihat di dunia maya, dari mulai menggunakan ban cacing, dicat warna warni hingga modifikasi ringan untuk sehari hari seperti penerapan box di belakang..

Nah sosok New Honda Beat Repsol Edition Indonesia ini KBY dapatkan dari salah satu sahabat pengunjung blog lads.. Penampakannya sendiri tidak terlalu jelas lads, burem malah, ada yang jelas tapi sepotong. Ketika KBY konfirmasi apakah ini Honda Beat Repsol Malaysia? Ternyata jawabannya sangat firm .. Bukan Kang, itu di sini (Indonesia) jawab nara sumber.. Malaysia memang lebih dulu diketahui memiliki Beat versi repsol lads..

Nah loh, kalau benar di Indonesia apakah berarti Honda Beat livery Repsol tersebut merupakan warna terbaru dari Honda Beat series? Seperti pada beberapa produknya, Honda memang memberikan warna spesial Repsol Edition, apakah skutik termurah Honda ini kena juga efeknya? Saat KBY kembali konfirmasi kepada sang sumber, dirinya hanya menjawab.. Tunggu aja lah kang tanggal mainnya, nanti dikabari.. ujarnya seraya menutup pembicaraan.

Welehhh malah tambah bikin penasaran aja nih.. So menurut lads bagaimana nih tentang penampakan All New Honda Beat eSP Repsol Edition terbaru ini? Kalau iya kira kira berapa ya harganya..

Mangga digeber ladsss… Thanks for reading and sharing this article…

Kunjungi juga blog di bawah ini ya.. www.sakahayangna.com

  • Email me: [email protected]
  • Facebook : @kobayogas
  • Twitter : @kobayogasblog
  • Instagram: Kobayogasblog
  • YouTube channel: Yogas Kobayogas
  • Path: Yogas Kobayogas.com

<

27 KOMENTAR

  1. Lah…entry level kok dikasih livery yg paling top..
    Bikin ga exclusive..
    Se urgent apakah beat ngeluarin livery repsol?

  2. klo buat pasar Malaysia, biasanya ada “mata kucing” nya

    tinggal tunggu kabar lanjutannya nih … asli penambahan varian warna dari AHM ato cuman kreasi dealer

  3. “Honda Beat eSP merupakan skutik paling laku, paling laris di Indonesia, bahkan dunia.”

    Koreksi mang, nomer 1 masih Honda Activa Indihe. 280-300 ribu unit perbulannya, 2,8 juta unit pertahun.

  4. Kl beneran ada repsol asli dr pabrikan…ko aneh ya..katanya dlu versi repsol khusud buat produk sport aja..tp nyatanya supra gtr n cb 150..nihil repsol

  5. Kreasi dealer ky na,persis ky beat di malaysia.
    Klo pabrikan ganti warna atau minor change ga perlu pke bocor2an langsung ad di dealer besar…

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini